Minggu, 11 Desember 2011


 Proses produksi
1.      Pra produksi
Pra produksi merupakan tahapan perencanaan atau secara umum merupakan tahapan persiapan sebalum memulai proses produksi (suthing flim atau video)
a.       Outline yaitu rencana kasar sebagai dasar pelakasanaan yang mana outlina di jabarkan dengan membuat point-point pekerjaan yang berfungsi membantu kita mengidentifikasi material apa saja yang harus di buat, didapatkan, atau disusun supaya pekerjaan kita dapat berjalan
b.      Skenario dengan menggunakan  outline saja sebanarnya sudah cukup untuk memulai tahapan pelaksanaan produksi, tetapi dalam berbagai model proyek video, seperti iklan televisi, company profil, sinetron, drama televisi, flim cerita dan flim animasi tetap membutuhakan skenario formal yang berisi dialog, narasi, catatan tentang setting lokasi, action, laecting, sudut dan pergerakan kamera, sound atmosfir 
c.       Story board apabila kurang cukup dengan outline dengan skenario, maka kita dapat pula menyertakan story board dalam rangkaian perencanaan proses produksi kita. Story board merupakan coretan gambar atau sketsa seperti gambar komik yang menggambarkan kejadian dalam flim
d.      Rencana anggaran biaya ketika kita sedang mengerjakan proyek profesional ataupun pribadi, maka sangat di anjurkan untuk merencanakan angggaran biaya produksi yang berguna untuk mengamankan keungan perusahaan. Rencana anggaran biaya meliputi gaji untuk kita, rekan kerja, aktor, talen (efek spesialis, grafik desainer, musisi, narator, dan animal traenal) begitu pula dengan kaset, biaya sewa lokasi, costum, properti, sewa peralatan, catring.
2.      Produksi pada saat suting berlangsung pada intinya merekam kejadian langsung, adegan animasi dan suara pada flim video tape untuk menghasilkan klip disebut dengan production atau proses produksi selama proses produksi berlangsung perhatian kita tertuju pada laekting/pencahayaan dan blocting shooting (pergerakan kamera) dari sudut mana kita lihat
3.      Pasca produksi setelah proses produksi maka akan di hasilakan koleksi klip video untuk m,embangun dan menyampaikan cerita maka harus mengedit dan menyusun klip-klip tersebut serta menambahkan efek visiual/efek gambar, gmabr ditail, sountrek. Proses di tas dengan pasca produksi. Berikut ini merupakan

Tidak ada komentar:

Posting Komentar